Wow… Begini Tampilan Gerhana Matahari Total Di Jakarta


847
2 shares, 847 points

Indonesia pantas berbangga dan merayakan euforia Fenomena langka gerhana matahari total yang diperkirakan akan melintasi 11 provinsi di Indonesia pada 9 Maret 2016. Ke-11 provinsi tersebut meliputi: Bengkulu, Sumatera Selatan, Jambi, Bangka-Belitung, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, dan Maluku Utara.

Jika digambarkan dalam peta lintasan gerhana matahari total terlihat pada gambar dibawah ini

lintasan gerhana matahari total

Dalam laman resmi Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN), disebutkan bahwa jalur GMT 2016 akan bermula di Palembang, Bangka Belitung, Sampit dan Palangkaraya (Kalimantan Tengah), Balikpapan (Kalimantan Timur), Palu, Poso, Luwuk (Sulawesi Tengah), Ternate dan Halmahera (Maluku Utara), Sulawesi Barat, Bengkulu, Jambi, Kalimantan Barat.

“Gerhana matahari total diperkirakan baru akan terjadi lagi di Indonesia sekitar 350 tahun mendatang,” ujar Kepala LAPAN Thomas Djamaluddin seperti dikutip dari Antara. Karena itu, “bisa dipastikan para pemburu gerhana matahari total seluruh dunia sudah merencanakan mengunjungi daerah-daerah yang dilintasi GMT tersebut,” imbuh Thomas.

Lalu bagaimana dengan kota lain atau anggap saja seperti saya yang tinggal dijakarta? apakah saya harus pergi ke 11 kota tersebut jika ingin melihat peristiwa langkah gerhana matahari total?

Setelah saya googling ternyata Jakarta masih bisa menikmati peristiwa gerhana matahari total dengan asumsi lintasan adalah seperti berikut ini :

gerhana dijakarta

Matahari mulai akan tertutup oleh bulan sejak pukul 06.19 dan gerhana matahari total (atau sebagian untuk wilayah jakarta) puncaknya pada pukul 07.21 dan berakhir 08.31. Untuk ilustrasi lebih jelas tentang gerhana matahari total di jakarta silakan lihat ilustrasi videonya pada link berikut http://www.timeanddate.com/eclipse/in/indonesia/jakarta. Akan ada video livenya tepat pada tanggal 09 Maret 2016.

Gerhana matahari total adalah fenomena alam dimana posisi atau kedudukan matahari, bulan, dan bumi berada pada satu garis lurus. Kedudukan matahari, bulan, dan bumi dalam satu garis lurus ini menyebabkan sebagian permukaan bumi akan terkena bayangan gelap bulan. Akibatnya wilayah-wilayah yang terkena bayangan gelap bulan, tidak melihat matahari.

Menurut Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika, membutuhkan waktu selama periode 350 tahun bagi gerhana matahari total untuk kembali berlangsung di tempat yang sama. Jadi jangan sampai terlewatkan fenomena alam langka ini ya teman.

 


What's Your Reaction?

Happy Happy
0
Happy
Sedih Sedih
0
Sedih
hate hate
0
hate
confused confused
0
confused
fail fail
0
fail
fun fun
0
fun
geeky geeky
0
geeky
love love
0
love
lol lol
0
lol
omg omg
0
omg
win win
0
win

0 Comments

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Choose A Format
Personality quiz
Series of questions that intends to reveal something about the personality
Trivia quiz
Series of questions with right and wrong answers that intends to check knowledge
Poll
Voting to make decisions or determine opinions
Story
Formatted Text with Embeds and Visuals
List
The Classic Internet Listicles
Countdown
The Classic Internet Countdowns
Open List
Submit your own item and vote up for the best submission
Ranked List
Upvote or downvote to decide the best list item
Meme
Upload your own images to make custom memes
Video
Youtube, Vimeo or Vine Embeds
Audio
Soundcloud or Mixcloud Embeds
Image
Photo or GIF
Gif
GIF format